KONTRAK BELAJAR MELALUI HIDDEN CURRICULUM SEBAGAI BAGIAN DARI PENDIDIKAN KARAKTER SISWA MADRASAH ALIYAH

Penulis

  • Arjunina Maqbulin Kementerian Agama

Kata Kunci:

kontrak belajar, hidden kurikulum, pendidikan karakter

Abstrak

Mulai lunturnya karakter ketimuran yang merupakan karakter
asli manusia Indonesia membuat banyak pihak merasa terusik.
Dalam makalah ini penulis fokus untuk mencari solusi bagaimana
mendidi k karakter si swa tanpa harus mengurangi jam
pembelajaran yang kebanyakan telah digunakan guru untuk
memberikan materi pembelajaran. Salah satu cara yang dapat
dilaksanakan guru untuk mendidik karakter siswa melalui hidden
curriculum (melalui kurikulum yang tidak tercantum secara
tekstual) adalah dengan menggunakan kontrak belajar. Kontrak
belajar adalah kesepakatan yang dibuat antara siswa dan guru
mengenai hal -hal yang berhubungan dengan kegi atan
pembelajaran, termasuk didalamnya adalah pemantapan karakter
kedisiplinan, tanggung jawab dan kejujuran. Kontrak belajar dilaksanakan di awal semester agar pelaksanaan pembelajaran
selama satu semester dapat berjalan dengan kondusif. Agar
kontrak bel ajar dapat berjal an dengan bai k guru harus
senantiasa mengontrol pelaksanaan kontrak belajar yang telah
di buat. Untuk itu makalah ini bertujuan untuk memaparkan
gagasan mengenai bagai mana mendidi k karakter si swa di
dalam kelas, dalam kegi atan pembelaj aran melalui kontrak
belajar. Pendidikan karakter dengan menerapkan kontrak belajar
akan membuat si swa memi l iki karakter di si pl i n, juj ur dan
bertanggung jawab. Dan metode yang dapat diterapkan oleh
guru agar kegiatan kontrak belajar ini dapat berjalan dengan
bai k adal ah dengan mel akukan observasi , sehi ngga guru
dapat mengontrol apakah kontrak bel ajar yang sudah
disepakati dilaksanakan dengan baik atau tidak oleh peserta didik.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Biografi Penulis

Arjunina Maqbulin, Kementerian Agama

MAN Nganjuk

Unduhan

Diterbitkan

2018-06-27

Cara Mengutip

Maqbulin, A. (2018). KONTRAK BELAJAR MELALUI HIDDEN CURRICULUM SEBAGAI BAGIAN DARI PENDIDIKAN KARAKTER SISWA MADRASAH ALIYAH. Inovasi: Jurnal Diklat Keagamaan, 12(2), 141–148. Diambil dari https://bdksurabaya.e-journal.id/bdksurabaya/article/view/57